Gadgetren – Berbarengan dengan Redmi Note 9T, Xiaomi juga meluncurkan secara global handphone kelas menengah lainnya yang bernama Redmi 9T. Perangkat yang satu ini mempunyai harga dan spesifikasi hardware yang lebih rendah dibandingkan dengan Redmi Note 9T. Meskipun begitu, Redmi 9T masih mempunyai nilai jual yang menarik. Redmi 9T hadir…